Metro Kepri

    Warga Kembali Keluhan Air Bersih, Harus Bergadang Menampung Air

    BATAM, POSMETRO.CO: Keluhan air bersih tidak mengalir kembali dikeluhkan warga di perumahan Buana Vista tahap Pertama Batamcenter. Hal ini disampaikan warga saat melakukan aksi protes di komplek perumahan, Minggu (7/5). Aliran air bersih hanya bisa dinikmati warga pada pukul 23.00...

    2 Perwira di Polres Karimun di Mutasi

    KARIMUN, POSMETRO.CO: Roda mutasi di tubub Polres Karimun kembali terjadi. Kali ini dua pejabat utama diganti. Prosesi serah terima jabatan (Sertijab) digelar di Mako polres Karimun digelar Senin (08/05). Bertempat di lantai dua gedung pelayanan Polres Karimun, upacara serah terima...

    HUT Persaja ke 72 Tahun, Kajari Karimun Harapkan Jaksa Bermamfaat Untuk Masyarakat

    KARIMUN, POSMETRO.CO: Kepala Kejaksaan Negeri Karimun, Firdaus S.H., M.H., M.M., M.Ikom, mengharapkan jaksa mampu memberikan peran besar untuk masyarakat. Kehadiran jaksa khususnya di Kabupaten Karimun dapat bekerja dengan intregitas sehingga benar-benar dirasakan masyarakat. Hal ini disampaikan Firdaus pada Upacara hari...

    Sabu Penumpang Domestik Sekupang

    BATAM, PM: Awalnya tak ada yang menduga. Lalu lalang penumpang di Pelabuhan Domestik Sekupang, Kota Batam pada Kamis (4/5) pagi itu biasa saja. Petugas menjalankan prosedur yang diatur. Namun, satu buah koper hitam berukuran sedang milik lelaki berinisial E, seorang...

    Turnamen Game Online Sahabat Amri Lampaui Target

    BATAM, PM: Kembali Sahabat Amri menggelar turnamen game online yang melombakan kategori mobile legend dan E-Football di Park Avenue Batam Centre, Minggu (7/5/2023). Kegiatan yang diikuti pelajar dan masyarakat umum tersebut diluar perkiraan mendapat sambutan antusias sehingga target panitia terpenuhi. "Kali...

    Ruang Oven Pengelolaan Kayu Ludes Terbakar

    KARIMUN, POSMETRO.CO: Kebakaran terjadi pada Sabtu (06/5) sekitar pukul 09.25 Wib. Kebakaran terjadi di ruang Oven pengelolaan Kayu usaha rumahan milik warga. Alhasil kebakaran yang terjadi di Kampung Harapan, Kelurahan Harjosari, Kecamatan Tebing itu, kayu sebanyak1.5 ton ludes terbakar. Kapolsek...

    Dihadapan Petinggi Asean, Praktisi Bongkar Investigasi Limbah Minyak Hitam yang Cemari Laut Batam

    Sepi. Pasca minyak hitam itu sampai, bau menyengat juga menggangu alat penghidu. Selain lengket, tiang rumah, tiang restoran, serta pembatas pantai di Kampung Melayu, Batubesar, Nongsa, Kota Batam, Kepri itu kini menghitam. Hari Jumat 5 Mei 2023 siang, Arun...

    Buket dari Lapas Perempuan Batam Beredar di Pasaran.

    BATAM,PM: Program Pembinaan Kemandirian adalah salah satu fungsi Lembaga Pemasyarakatan dalam memberikan keterampilan bagi Warga Binaan Pemasyarakatan untuk mendapatkan keterampilan baru selama berada di dalam Lapas.Tidqk terkecuali di Lapas Perempuan Batam. Lapas yang notabenenya diisi oleh kaum hawa ini selalu...

    Wabah PMK Terkendali, Permintaan Hewan Kurban di Batam Meningkat

    BATAM, POSMETRO.CO: Pengendalian wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan, menjadi faktor adanya peningkatan permintaan hewan kurban untuk perayaan Hari Raya Iduladha 1444 Hijiriah di Kota Batam "Tahun ini, kita diprediksikan ada peningkatan permintaan dibandingkan tahun lalu. Stok 3...

    Penumpang Datang dan Berangkat di Bandara Hang Nadim Batam Naik 10.2 Persen

    BATAM, POSMETRO.CO: Tercatat dari tanggal 14 April hingga 2 Mei 2023, jumlah penumpang datang dan berangkat yang melewati Bandara Internasional Hang Nadim Batam mencapai 263.391 pax atau naik 10,2 persen dan Jumlah penerbangan mencapai 1.753 atau naik 23, 8 persen...
    spot_img

    Update

    Tausiyah di BP Batam, UAS Ajak Jemaah Laksanakan Ibadah Tepat Waktu

    BATAM, POSMETRO: Badan Koordinasi Dakwah Islam (BKDI) BP Batam...

    Ansar Ajak Masyarakat Melompat ke Masa Depan Melalui Merdeka Belajar

    KEPRI, POSMETRO: Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad memimpin langsung...

    Pasca Idulfitri, Inflasi di Kepri Masih Terkendali di 3,04 Persen

    KEPRI, POSMETRO: Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepulauan Riau...

    Kepengurusan DPP Apindo Kepri Dilantik, Ansar Ingin Enterpreneur Muda Jadi Penggerak Ekonomi Kepri

    KEPRI, POSMETRO: Kepengurusan Dewan Pimpinan Provinsi Asosiasi Pengusaha Indonesia...

    Di Tiban Kampung, Ansar Sampaikan Capaian Pembangunan dan Program Strategis Pemprov Kepri

    KEPRI, POSMETRO: Masyarakat Tiban Kampung Kota Batam tampak antusias...