THM Geylang “Kucing-Kucingan” di Malam Pertama Ramadan

    spot_img

    Baca juga

    Jadi Tersangka, Pj Walikota Tanjungpinang, Terancam Hukuman 8 Tahun Penjara

    BINTAN, POSMETRO: Ditetapkannya Penjabat Walikota Tanjungpinang, Hasan, sebagai tersangka,...

    KONI Kepri Siapkan Atletnya Menuju PON Aceh-Sumut

    KEPRI, POSMETRO: Pelaksanaan PON Aceh-Sumut akan dilangsungkan dari 8-20...

    3 Buaya Terpantau Tim Gabungan Saat Penyisiran Sungai

    BATAM, POSMETRO.CO : Tim gabungan Polri, TNI, Balai Konservasi...

    Selama Mudik Lebaran, Bandara Internasional Batam Layani 1.741 Penerbangan

    BATAM, POSMETRO.CO : PT Bandara Internasional Batam (BIB) mencatat...

    Progres Rempang Eco-City, BP Batam: Listrik dan Air Sudah Mulai Masuk

    BATAM, POSMETRO: Progres pengerjaan bangunan empat rumah contoh untuk...
    spot_img

    Share

     

    BATAM, PM: Yang lain pada tutup di malam pertama ramadan, mengikuti Peraturan Daerah (Perda) yang dikeluarkan oleh Pemko Batam. Tapi Tempat Hiburan Malam (THM) di kawasan Bengkong bernama Geylang tetap saja buka.

    Tapi aksi “kucing-kucingan” dengan petugas itu tak lama. Tim gabungan langsung turun ke lokasi. Tamu yang berkunjung kaget dan pasrah saat digeledah. Ternyata ada yang dicari oleh tamu di Geylang tersebut.

    Tempat ini disebut-sebut menyediakan wanita cantik sebagai pemandu lagu atau biasa disebut LC. “Kita kerja ngikut perintah atasan,” kata salah seorang karyawan yang mengaku bekerja sebagai LC itu.

    Terpisah, Kabid Trantib Satpol PP Kota Batam Imam Tohari saat dikonfirmasi wartawan, Senin (4/4) mengatakan, pihaknya telah menindaklanjuti THM Geylang di kawasan Bengkong yang diduga melanggar aturan terkait buka tutup tempat huburan malam (THM) di Kota Batam.(cnk)