Jumlah terkonfirmasi positif Covid-19 di Karimun Nambah 1 Lagi, Total Jadi 5 Orang

    spot_img

    Baca juga

    Jadi Tersangka, Pj Walikota Tanjungpinang, Terancam Hukuman 8 Tahun Penjara

    BINTAN, POSMETRO: Ditetapkannya Penjabat Walikota Tanjungpinang, Hasan, sebagai tersangka,...

    KONI Kepri Siapkan Atletnya Menuju PON Aceh-Sumut

    KEPRI, POSMETRO: Pelaksanaan PON Aceh-Sumut akan dilangsungkan dari 8-20...

    3 Buaya Terpantau Tim Gabungan Saat Penyisiran Sungai

    BATAM, POSMETRO.CO : Tim gabungan Polri, TNI, Balai Konservasi...

    Selama Mudik Lebaran, Bandara Internasional Batam Layani 1.741 Penerbangan

    BATAM, POSMETRO.CO : PT Bandara Internasional Batam (BIB) mencatat...

    Progres Rempang Eco-City, BP Batam: Listrik dan Air Sudah Mulai Masuk

    BATAM, POSMETRO: Progres pengerjaan bangunan empat rumah contoh untuk...
    spot_img

    Share

    Juru bicara covid-19 Karimun, Rahmadi (foto-dok)

    KARIMUN, POSMETRO.CO: Karimun sebelumnya sempat dinyatakan nihil terhadap pasien yang terkonfirmasi Positif Covid-19. Namun kini angka orang yang terkonfirmasi kembali naik. Data yang di rilis tim gugus tugas percepatan dan penanganan covid-19 hingga Sabtu (12/9) ini jumlah positif menjadi 5 orang.

    Hal ini dibenarkan Juru bicara Tim Gugus tugas percepatan penanganan Covid-19 Kabupaten Karimun, Rahmadi.

    “Temen-temen media info bahwa hari ini kami terima hasil swab 9 orang, dan 1 orang diantaranya terkonfirmasi positif, Laki-laki, umur 20 tahun tinggal di Meral Kota, suspect dengan gejala ringan rapid reaktif saat ini isolasi di Meral Barat dan akan segera kami pindahkan ke RSUD M Sani,” ujar Rahmadi.

    Dengan demikian, lanjutnya hingga kini jumlah terkonfirmasi Positif yang masih di rawat di RSUD M Sani berjumlah 5 orang.

    Sebelumbya pada 9 September 2020 Rahmadi juga menyampaikan media 4 orang yg dirawat di RSUD karena ada keluhan sakit tanda-tanda gejala Covid semua positip, semua laki-laki, tinggal di Kecamatan Karimun. Dinyatakan 2 orang cluster import Batam, 2 orang cluster import Tembilahan.

    “Jadi total seluruh yang masih menjalani isolasi di RSUD M Sani 5 orang,” tutupnya.(ria)