Makam Almarhumah Khairunisa Dibongkar

    spot_img

    Baca juga

    Jadi Tersangka, Pj Walikota Tanjungpinang, Terancam Hukuman 8 Tahun Penjara

    BINTAN, POSMETRO: Ditetapkannya Penjabat Walikota Tanjungpinang, Hasan, sebagai tersangka,...

    KONI Kepri Siapkan Atletnya Menuju PON Aceh-Sumut

    KEPRI, POSMETRO: Pelaksanaan PON Aceh-Sumut akan dilangsungkan dari 8-20...

    3 Buaya Terpantau Tim Gabungan Saat Penyisiran Sungai

    BATAM, POSMETRO.CO : Tim gabungan Polri, TNI, Balai Konservasi...

    Selama Mudik Lebaran, Bandara Internasional Batam Layani 1.741 Penerbangan

    BATAM, POSMETRO.CO : PT Bandara Internasional Batam (BIB) mencatat...

    Progres Rempang Eco-City, BP Batam: Listrik dan Air Sudah Mulai Masuk

    BATAM, POSMETRO: Progres pengerjaan bangunan empat rumah contoh untuk...
    spot_img

    Share

    Makam almarhumah Khairunisa saat dibongkar pihak kepolisian, Selasa (26/11). (Posmetro.co/ria)

    KARIMUN, POSMETRO.CO: Makam almarhumah Khairunisa dibongkar, Selasa (26/11). Pembongkaran ini dilakukan guna terus mendalami motif kematian gadis belia ini.

    Penggalian makam dilakukan oleh Sat Reskrim Polres Karimun bersama tim dari Polda Kepri. Pembongkaran makam dihadiri pihak keluarga bersama kerabatnya yang berada di Teluk Air, Kecamatan Karimun.

    Selain itu, tampak juga Kasat Reskrim Polres Karimun AKP Herie Pramono bersama anggota Reskrim lainnya. Tim Biddokkes Polda Kepri yang dipimpin Dokter Iptu Leo bersama tim juga tampak di lokasi makam.

    Kasat Reskrim Polres Karimun, AKP Herie Pramono SIK yang dikonfirmasi POSMETRO.CO, membenarkan pembongkaran tersebut.

    “Pagi ini kita bongkar untuk terus mendalami motif kematian almarhumah,” ucap Herie.

    Di lokasi juga dipadati masyarakat. Polisi meminta masyarakat untuk tidak mendekat dan memfoto. “Mohon untuk tidak memfoto,” ucap Herie.(ria)